Buletin Berita VOA - 03.12.2012


Buletin Berita VOA
 
Buletin Berita VOA
02.12.2012
Berlangganan Buletin Berita VOA Indonesia


Menkeu AS: Untuk Hindari 'Jurang Fiskal', Pajak bagi Orang Kaya Harus Dinaikkan Menkeu AS: Untuk Hindari ‘Jurang Fiskal’, Pajak bagi Orang Kaya Harus Dinaikkan
Menkeu AS Timothy Geithner mengatakan, tidak ada cara lain untuk menghindari 'jurang fiskal' kecuali dengan menaikkan pajak bagi orang kaya di Amerika. Selengkapnya
Tolak Pemungutan Suara PBB, Israel Tahan Pajak Palestina Tolak Pemungutan Suara PBB, Israel Tahan Pajak Palestina
Pemerintah Israel melakukan aksi balasan terhadap pemungutan suara PBB hari Kamis mengenai status negara Palestina dengan menahan 120 juta dolar pendapatan pajak Palestina. Selengkapnya
Mengenal Lebih Jauh Dinas Rahasia Amerika Mengenal Lebih Jauh Dinas Rahasia Amerika
Dinas Rahasia Amerika yang terkenal, tugasnya antara lain menjaga keamanan dan melindungi keselamatan Presiden Amerika dan keluarganya. Selengkapnya
Turki dan Dunia Arab Kutuk Rencana Permukiman Baru Israel Turki dan Dunia Arab Kutuk Rencana Permukiman Baru Israel
Forum Kerjasama Turki-Arab di Istanbul juga mengecam Israel karena keputusannya untuk membangun 3.000 rumah baru di Yerusalem timur dan Tepi Barat yang dipersengketakan. Selengkapnya
Amerika akan Bentuk Dinas Mata-Mata Baru Amerika akan Bentuk Dinas Mata-Mata Baru
Harian Washington Post melaporkan rencana Departemen Pertahanan AS untuk mengembangkan jaringan spionase baru yang jumlah personilnya akan menandingi Badan Intelijen Pusat (CIA). Selengkapnya
Iran Terbangkan Senjata untuk Pemerintah Suriah Lewat Irak Iran Terbangkan Senjata untuk Pemerintah Suriah Lewat Irak
Sebuah harian terkemuka Amerika melaporkan jalur udara Irak telah menjadi rute pasokan utama pengiriman senjata untuk pemerintah Suriah dibawah pimpinan Presiden Assad, Sabtu (1/12). Selengkapnya
Taliban Serang Lagi Pangkalan Udara NATO di Afghanistan Taliban Serang Lagi Pangkalan Udara NATO di Afghanistan
Pembom bunuh diri Taliban menyerang lagi pangkalan udara NATO di Jalalabad, Afghanistan timur dengan menggunakan dua mobil penuh bahan peledak hari Minggu (2/12). Selengkapnya
Mahkamah Agung Mesir Tunda Persidangan Konstitusi Mahkamah Agung Mesir Tunda Persidangan Konstitusi
Mahkamah Agung Konstitusi mengatakan penangguhan persidangan itu sebagai protes terhadap apa yang disebut "tekanan" demonstran pendukung Presiden Morsi. Selengkapnya
Tiongkok Serukan Ketenangan Tanggapi Rencana Peluncuran Roket Korut Tiongkok Serukan Ketenangan Tanggapi Rencana Peluncuran Roket Korut
Beijing mengingatkan bahwa semua pihak harus mengusahakan stabilitas dan menghindari tindakan yang mengundang ketegangan terkait rencana Korea Utara. Selengkapnya
Terowongan Sasago di Jalur Cepat Menuju Tokyo Ambruk Terowongan Sasago di Jalur Cepat Menuju Tokyo Ambruk
Terowongan Sasago di jalur jalan Chuo Expressway menuju Tokyo ambruk, menewaskan sedikitnya tiga orang, Minggu pagi (3/12). Selengkapnya


Voice of America
330 Independence Ave. SW Suite 3166
Washington, D.C. 20237 USA
Next PostPosting Lebih Baru Previous PostPosting Lama Beranda

0 komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.